KPK menyebut tingkat kepatuhan penyampaian Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) periode 2023 untuk anggota legislatif pusat belum mencapai 30%.
Golkar telah mengantongi 4 nama calon ketum di Munas 2024. Profil dan harta kekayaan Airlangga Hartarto, Agus Gumiwang, Bahlil Lahadalia, dan Bambang Soesatyo
AHY kini menjadi wajib lapor LHKPN karena baru dilantik menjadi Menteri ATR/Kepala BPN menggantikan Hadi Tjahjanto yang diangkat menjadi Menko Polhukam.
Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dikabarkan bakal dilantik Jokowi menjadi Menteri ATR/Kepala BPN besok, Rabu (21/2/2024). Lantas, berapa total kekayaan AHY?
Seluruh capres dan cawapres mengungkapkan program dan komitmen dalam pemberantasan korupsi dan penguatan lembaga dalam acara Paku Integritas yang digelar KPK
Polisi menyampaikan pemeriksaan tambahan untuk tersangka kasus pemerasan di Kementan, Firli Bahuri, soal harta atau benda yang tidak dicantumkan di LHKPN.