Pemerintah mewajibkan seluruh penyelenggara negara, termasuk ASN, TNI, dan Polri melaporkan secara rutin harta kekayaannya untuk mencegah terjadinya korupsi.
Sri Mulyani bertemu dengan pegiat korupsi seperti mantan Wakil Ketua KPK Laode dengan salah satu agendanya adalah membahas harta kekayaan pejabat negara.
Rafael Alun Trisambodo selesai memberikan klarifikasi terkait harta kekayaannya kepada KPK selama lebih dari 8 jam. Dia pun mengaku kelelahan usai diperiksa.