Direktur Konsumer Bank Bukopin Rivan A. Purwantono mangatakan pertumbuhan kredit konsumer pada paruh pertama 2019 ini belum meningkat signifikan, namun pihaknya optimistis…
Meski tak berharap adanya pemadaman listrik lanjutan, tetapi PT Bank Bukopin Tbk. menyatakan infrastruktur dan operasionalnya dapat bertahan dalam 4 hari tanpa pasokan listrik…
PT Bank Bukopin Tbk. menggandeng PT KB Insurance Indonesia untuk memperluas produk Bancasssurance Referensi, yaitu dengan menghadirkan asuransi kendaraan bermotor dan asuransi…
PT Bank Bukopin Tbk. akan mengganti rencana penerbitan surat utang subordinasi senilai Rp1 triliun hingga Rp1,5 triliun dengan penerbitan saham baru atau right issue.
PT Bank Bukopin Tbk. optimistis dapat menggenjot penyaluran kredit modal kerja khusus usaha mikro kecil menengah sebesar Rp50 miliar dengan kembali mengadakan kerja sama…
Bank Bukopin berencana melakukan sekuritisasi aset lewat penerbitan instrumen efek beragun aset (EBA). Total nilai dana yang ditargetkan berkisar Rp1 triliun.
Bisnis, JAKARTA — PT Bank Bukopin Tbk. akan melakukan penggalangan dana nonkonvensional untuk mempertebal likuiditas, dan mendukung ekspansi bisnis perseroan.
Bank Bukopin akan menunda penerbitan obligasi yang sedianya akan dilakukan pada semester I/2019 menjadi kuartal IV/2019. Guna mendukung ekspansi kredit, perseroan akan memanfaatkan…
Bisnis, JAKARTA — Upaya perbaikan aset kredit masih menjadi beban bagi PT Bank Bukopin Tbk. untuk menangguk keuntungan. Pada kuartal I/2019, perseroan mencatatkan penurunan…
Bisnis, JAKARTA — PT Bank Bukopin Tbk. akan merilis surat utang hingga mencapai Rp3 triliun untuk memenuhi kebutuhan permodalan dan kecukupan likuiditas. Penerbitan surat…