PT Garuda Maintenance Facility Aero Asia Tbk. (GMFI) dan PT Citilink Indonesia memastikan telah menindaklanjuti seluruh rekomendasi Direktorat Jenderal Perhubungan Udara…
Kemenhub menemukan pesawat A320 Citilink dioperasikan dari tanggal 1 sampai dengan 17 Desember 2021 dengan dummy brake assy nomor 2 yang masih terpasang di PK-GQJ.
Penurunan rugi bersih ini menyusul dilakukannya inisiatif-inisiatif efisiensi dan terjadinya penurunan aktivitas produksi yang memangkas beban usaha hingga separuh atau mencapai…
Babak belur sektor aviasi akibat pandemi Covid-19 bikin manajemen PT Garuda Maintenance Facility Aero Asia Tbk. (GMFI) terus putar otak. Di tengah tekanan bisnis dan tuntutan…
Bisnis, JAKARTA — PT Garuda Maintenance Facility Aero Asia Tbk. (GMFI) meraih kontrak modifikasi dan pemeliharaan pesawat militer, menunjukkan diversifikasi bisnis perseroan…
BEI menyebutkan GMFI dimasukkan ke dalam daftar efek pemantauan khusus karena laporan keuangan auditan terakhir mendapatkan opini tidak menyatakan pendapat (disclaimer).
BIJB menggandeng GMF AeroAsia untuk membangun pusat bengkel pesawat di Bandara Kertajati seiring dengan penuntasan Tol Cisumdawu yang ditargetkan selesai pada Desember 2021.