Kabupaten Bogor menjadi kawasan primadona bagi pengembang perumahan asal DKI Jakarta dan Jawa Barat seiring masih banyaknya lahan tersedia di daerah tersebut dengan harga…
Saat Indeks harga saham gabungan (IHSG) melorot 1,08%, saham PT PP Properti Tbk. (PPRO) melesat sendirian hingga 29,03%. Berikut top gainers saham hari ini.
Dalam rangka meningkatkan iklim investasi di bidang properti, pemerintah segera mengeluarkan beleid penyederhanaan perizinan pembangunan perumahan dalam bentuk Peraturan…
Dalam minggu ini, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) bersama dengan para pengembang akan melakukan diskusi untuk dibuat menjadi usulan paket deregulasi…
PT PP Properti Tbk., anak perusahaan PT Pembangunan Perumahan (Persero) Tbk., menambah lahan baru proyek Grand Kamala Lagoon di Kalimalang, Bekasi seluas 3,4 hektar dengan…
PT Pembangunan Perumahan (Persero) Tbk., perusahaan konstruksi milik negara, memperkirakan bakal mengumpulkan pendapatan Rp4,05 triliun sejak awal tahun ini hingga pekan…
Kepala Bidang Pengelolaan Aset Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset (DPPKA) Kota Depok, Satibi mengingatkan pengembang perumahan komersil agar memerhatikan Perda…
Perusahaan konstruksi milik negara, PT Pembangunan Perumahan (Persero) Tbk. membutuhkan pendanaan sekitar Rp4 triliun guna menggarap berbagai proyek pada tahun ini.
PT PP (Persero) Tbk berhasil mencatatkan lonjakan kenaikan laba bersih triwulan I/2015 sebesar Rp93,6 miliar atau tumbuh 52% dibandingkan periode yang sama tahun lalu yang…
Pemerintah Provinsi Jawa Tengah melakukan penandatanganan nota kesepahaman atau memorandum of understanding dengan BPJS Ketenagakerjaan untuk penyediaan rumah susun sewa…
PT Bank Tabungan Negara Tbk. (Persero) berencana melakukan sejumlah aksi korporasi dan peningkatan kualitas infrastruktur bisnis untuk mendukung program sejuta rumah yang…
Presiden Jokowi Widodo menegaskan akan memperbesar porsi dana simpanan di seluruh BUMN yang dapat dimanfaatkan bagi pembangunan, termasuk untuk mendorong realisasi program…
PT Bank Tabungan Negara Tbk. (Perseroan) menargetkan peningkatan penyaluran kredit kepemilikan rumah bersubsidi meningkat hingga tiga kali lipa dengan dimulainya program…
Asosiasi Pengembang Perumahan dan Permukiman Seluruh Indonesia (Apersi) menilai rencana pelarangan pembangunan perumahan skala kecil di Kota Bekasi bertolak belakang dengan…
Terkait dengan rencana penerbitan saham perdana (initial public offering/IPO) yang akan digelar pada Mei mendatang, PT PP Properti akan menggelar roadshow di tiga negara…