Direktur Pengembangan Promosi dan Citra Kementerian Perdagangan Pradnyawati mengatakan bahwa Indonesia menduduki peringkat ke-9 dunia sebagai negara eksportir produk perikanan…
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) Mengungkapkan akan menyelesaikan persoalan larangan ekspor produk perikanan asal Indonesia ke Rusia sebelum September 2014.
Asosiasi Pengusaha Pengolahan dan Pemasaran Produk Perikanan Indonesia (AP5I) menilai aturan sertifikasi Marine Stewardship Council (MSC) yang ditetapkan importir Amerika…
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) membidik ekspor produk perikanan untuk destinasi Eropa mencapai US$583 juta pada tahun ini atau naik 10% dari pencapaian 2013 senilai…
Menurunnya tangkapan ikan dan udang serta produksi barang dari kayu menyebabkan nilai ekspor barang asal Provinsi Bali merosot 12,24% pada Februari 2014 dari bulan sebelumnya.
Indonesia mampu meraup US$48,92 juta dari pameran seafood terbesar di wilayah Amerika Utara, Seafood Expo North America (SENA) yang berlangsung 16-18 Maret 2014 di Boston,…
Kerusuhan politik di Ukraina tidak memengaruhi ekspor Provinsi Sulawesi Utara ke negara tersebut, apalagi permintaan produk pangan dan ikan relatif cukup tinggi.
Pemerintah Provinsi Jawa Barat kesulitan mengembangkan pasar ekpor untuk produk pengolahan ikan, akibat tingginya permintaan ekspor dalam bentuk ikan segar.
Pemerintah Indonesia terus berusaha agar bea masuk ikan tuna dari Indonesia ke Norwegia bisa diturunkan untuk lebih menggairahkan ekspor hasil perikanan ke negara tersebut.
Eksportir perikanan antusias dengan pameran produk ikan olahan atau Indonesia International Seafood & Processing Expo 2014 yang akan diseleggarakan pada 29-31 Oktober 2014.
Kementerian Kelautan dan Perikanan meluncurkan basis data perikanan tangkap dan sertifikasi hasil tangkapan ikan secara terintegrasi untuk mencegah penangkapan ikan ilegal…