Ketua Dewan Pengurus AAJI Budi Tampubolon menjelaskan bahwa dalam kondisi pandemi virus corona ini seluruh sektor perekonomian menghadapi tantangan, tak terkecuali asuransi…
Ketua Sekolah Tinggi Manajemen Risiko dan Asuransi (STIMRA) Hotbonar Sinaga menjelaskan bahwa pada masa pandemi virus corona ini memang terdapat penurunan tingkat klaim asuransi,…
Industri asuransi umum memberikan diskon premi asuransi kendaraan sebesar 50 persen dan penangguhan pembayaran premi bagi perusahaan pembiayaan atau multifinance yang memberikan…
Ketua Dewan Pengurus Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI) Budi Tampubolon menjelaskan bahwa industri asuransi jiwa mengalami penurunan kinerja pada kuartal pertama tahun…
Berdasarkan data Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI), jumlah tertanggung asuransi jiwa pada kuartal I/2020 mencapai 63,97 juta orang. Jumlah tersebut meningkat hingga…
AAJI mengajukan permohonan relaksasi penjualan produk asuransi yang dikaitkan dengan investasi atau unit-linked sebagai bentuk pelaksanaan physical distancing.
AAJI mengajukan relaksasi penjualan produk asuransi yang dikaitkan dengan investasi (PAYDI) atau unit link agar dapat dilakukan menggunakan fasilitas elektronik.
Penjualan produk unit link saat ini kerap memerlukan pertemuan tatap muka antara calon nasabah dengan tenaga pemasar untuk mendapatkan penjelasan produk
Pada Rabu (11/3/2020) WHO menyatakan virus corona atau covid-19 kini berstatus pandemi, yang berarti wabah tersebut telah menyebar luas ke seluruh dunia.
AAJI menyatakan bahwa tidak terjadi kepanikan dari pemegang polis asuransi jiwa meskipun terdapat sejumlah masalah kasus mencuat mulai dari Jiwasraya hingga AJB Bumiputera.…
69 Warga Negara Indonesia (WNI) Anak Buah Kapal (ABK) Kapal Pesiar Diamond Princess dari Jepang tiba di Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) Kertajati, Majalengka, Jawa…
Bisnis, MANGAPURA — Pelaku industri asuransi jiwa didorong memanfaatkan kemudahan teknologi untuk mendongkrak penetrasi pasar asuransi yang cenderung stagnan dari tahun ke…