Dalam laporan Survei Perbankan yang dirilis BI, penyaluran kredit baru pada kuartal I/2024 diperkirakan tumbuh positif meski tidak setinggi kuartal sebelumnya.
Sejumlah pemain leasing memberikan tanggapan yang beragam atas Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 22 Tahun 2023 (POJK 22/2023) dalam hal penagihan kredit.
Berdasarkan data Bloomberg, volume penyaluran kredit sindikasi sepanjang 2023 mencapai Rp512,76 triliun. Ini daftar 10 bank penyalur kredit sindikasi terbesar.
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengabarkan perkembangan rencana penghapus bukuan dan penghapus tagihan kredit macet di usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM).