Menkeu Sri Mulyani mengakui bahwa bantuan pangan dari Badan Pangan Nasional (Bapanas) berupa pembagian beras 10 kilogram untuk enam bulan tidak dianggarkan.
LPEI menyebut empat debitur yang dilaporkan Menteri Keuangan Sri Mulyani ke aparat penegak hukum sudah dicatatkan dalam kolektabilitas 5 dengan CKPN 100%.
Nilai indikasi kerugian keuangan negara di kasus dugaan fraud pemberian fasilitas kredit LPEI yang ditemukan KPK berbeda dengan laporan Sri Mulyani di Kejagung
Jokowi memanggil beberapa menterinya ke Istana untuk membahas evaluasi PSN. Beberapa di antaranya adalah Menteri Basuki, Menteri AHY, dan Menkeu Sri Mulyani
Kejagung akan mendalami laporan Menteri Keuangan RI Sri Mulyani tentang empat perusahaan dengan kredit bermasalah atau terindikasi fraud senilai Rp2,5 triliun.