Pendapatan perajin mebel berbahan kayu di Kabupaten Lebak, Banten, sejak dua pekan terakhir ini cenderung meningkat setelah pemerintah daerah memberlakukan era normal baru.
Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Lebak, Provinsi Banten, menyatakan kasus pasien dalam pengawasan (DPD) penyebaran Covid-19 di daerah itu…
Pemerintahan di tiga kecamatan di Kabupaten Lebak, Banten berkomitmen melawan penyebaran Virus Corona (Covid-19) dengan menggalakkan masyarakat menerapkan pola hidup bersih…
Kendati pembangunan Bendungan Karian belum rampung, tetapi manfaatnya sudah dirasakan masyarakat di sekitarnya, terutama pada cuaca ekstrim yakni hujan lebat beberapa waktu…
Banjir bandang yang melanda enam kecamatan di wilayah Lebak, Banten awal Januari lalu, setidaknya mengakibatkan aliran listrik ke wilayah terdampak banjir bandang terputus.…
Kecamatan Sukajaya sedianya dikunjungi Presiden pada Minggu, 5 Januari 2020. Namun, kunjungan langsung tersebut saat itu urung terlaksana karena faktor cuaca yang tidak memungkinkan…
Neng Siti Julaeha mengajak komponen masyarakat untuk peduli terhadap lingkungan dengan menjaga ekosistem tetap terjaga dan mengurangi potensi dan risiko bencana yang terjadi…
Kepala BNPB Doni Monardo bersama Menko PMK Muhajir Effendi meninjau lokasi yang terdampak banjir bandang dan tanah longsor di Kecamatan Lebak Gedong, Lebak, Banten pada Sabtu…
BPBD Lebak menyalurkan bantuan logistik bagi korban bencana banjir bandang di Kecamatan Cibeber dan Bayah untuk meringankan beban ekonomi masyarakat yang terdampak bencana.
Kemenag Kabupaten Lebak, Provinsi Banten, mendukung program Magrib mengaji untuk mempersiapkan generasi bangsa yang memiliki sumber daya manusia (SDM) unggul dan berkarakter…
Kemenag Kabupaten Lebak, Provinsi Banten, mengoptimalkan tenaga penyuluh agama untuk mencegah radikalisme, terorisme dan aliran sesat, karena dapat memecah belah persatuan…