Pemerintah telah memberikan stimulus untuk bisnis properti berupa pemangkasan Pajak Pertambahan Nilai (PPN). Namun, kebijakan itu dinilai belum berdampak maksimal. Oleh sebab…
Stimulus properti berupa uang muka 10 persen dan pemangkasan PPN hingga 100 persen ternyata belum sepenuhnya memberi dampak bagi perkembangan bisnis properti. Bahkan, masih…
Jakarta Garden City, toenship di Jakarta Timur yang dibangun Modernland Realty, membangun lagi klaster precast yang pelaksanaan konstruksinya dapat berlangsung cepat sehingga…
Pasar sekunder properti diprediksi bakal ikut menikmati manfaat dari stimulus yang diberikan pemerintah meski insentif tersebut lebih ditujukan pada rumah siap huni di pasar…
Pemerintah mengeluarkan insentif pemangkasan PPN untuk transaksi properti. Namun, waktunya yang hanya 6 bulan mengundang keluhan pengembang. Begitu pula mengenai batasan…
Kalangan pengembang diminta fokus saja dahulu dengan insentif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) yang telah disediakan pemerintah dan berlaku hingga akhir Agustus 2021, tidak…
Manajemen Bank BTN mengakui bersikap selektif dalam mengucurkan KPR. Hal itu disebabkan terdapat beberapa sektor bisnis yang kinerjanya memburuk akibat dihantam pandemi Covid-19.
Pemerintah diimbau untuk memperpanjang insentif untuk bisnis properti berupa pemangkasan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) dan tidak dibatasi hanya untuk rumah siap huni.
Stimulus untuk menggenjot roda bisnis properti akan memberikan hasil signifikan apabila diberlakukan untuk jangka panjang. Kalau diterapkan hanya 6 bulan, tak akan berpengaruh…
Setelah berjalan sekitar sebulan, kebijakan uang muka 0 persen untuk pembelian properti terbukti tidak berjalan secara efektif. Menurut REI, perbankan cenderung tidak mau…
Sinar Mas Land mengakui bahwa efektivitas insentif pemangkasan Pajak pertambahan Nilai (PPN) mulai terasa. Developer tersebut meraih penjualan dari program Wish for Home…
Pada tahun lalu hingga kuartal I/2021 pemerintah memberi relaksasi dalam bentuk pembebasan abonemen, biaya beban, dan rekening minimum yakni 40 jam menyala. Pada kuartal…
REI Lampung optimistis insentif uang muka KPR 0 persen dan pemangkasan PPN properti hingga 100 persen akan memberikan dampak positif bagi perkembangan bisnis real estat di…
Bank BCA menegaskan akan berhati-hati dalam memberikan persetujuan KPR dengan uang muka 0 persen. pemberian fasilitas DP 0 persen ini harus disesuaikan dengan kemampuan nasabah…
Pemerintah telah mengeluarkan stimulus properti berupa pemangkasan PPN hingga 100 persen untuk pembeli properti rumah tapak dan rumah susun dengan harga maksimal Rp2 miliar.…
Pengembang masih menantikan efektivitas insentif pemerintah mengenai kebijakan uang muka 0 persen untuk pembelian properti, setelah diterapkan hampir sebulan lalu.