Emiten ritel PT Matahari Department Store Tbk. (LPPF) bakal mengalokasikan belanja modal atau capital expenditure (capex) sebesar Rp500 miliar pada 2023.
PT Matahari Department Store Tbk. (LPPF) tercatat hingga saat ini memiliki 149 gerai yang beroperasi. LPPF targetkan di 2023 jumlah gerai bertambah menjadi 160.
Gerai baru Matahari Department Store (LPPF), Matahari Citimall Bontang menargetkan produktivitas gerai yang lebih tinggi dalam format yang komprehensif.
Porsi kontribusi penjualan daring LPPF yang masih tertinggal dari MAPI menjadi pertimbangan para analis untuk memasang prospek yang kontras antar keduanya.
Auric Digital Retail Pte Ltd menambah porsi kepemilikan saham di Matahari Department Store (LPPF) sebanyak 17,90 juta lembar dalam beberapa kali transaksi.