Head of Industry and Regional Research Bank Mandiri Dendi Ramdani mengatakan tren peningkatan pertumbuhan kredit perbankan masih akan berlanjut pada 2022.
BNI mempertahankan target pertumbuhan kredit pada 2022 mencapai 7 persen hingga 10 persen, setelah pada kuartal I/2022 berhasil mencetak kenaikan kredit sebesar 5,8 persen.
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) melaporkan kondisi stabilitas sektor keuangan masih terjaga dengan kinerja industri jasa keuangan yang dalam tren membaik.
BRI (BBRI) membidik pertumbuhan kredit di kisaran 8-10 persen pada tahun ini, yang bakal ditopang oleh peningkatan di segmen usaha mikro kecil dan menengah (UMKM).
Hasil survei pada perbankan menunjukkan bahwa saldo bersih tertimbang (SBT) penyaluran kredit baru pada November 2021 sebesar 81,7 persen, lebih tinggi dibandingkan SBT pada…
Gubernur Bank Indonesia, Perry Warjiyo menyampaikan perkembangan tersebut akan didukung oleh stabilitas sistem keuangan yang tetap terjaga pada tahun depan.