Hal ini dilakukan untuk menarik talenta guna mendorong pertumbuhan ekonomi yang sempat terpuruk pada tahun lalu akibat harga minyak yang anjlok dan pandemi Covid-19.
Salah satu penyebab tingginya pengangguran di UEA adalah banyaknya masyarakat yang merupakan lulusan perguruan tinggi menolak tawaran pekerjaan dari perusahaan swasta.
Adapun investasi asing senilai US$150 miliar diharapkan masuk dalam 9 tahun ke depan. Satu tujuannya adalah menjadi salah satu dari 10 tujuan investasi global terbesar pada…
Negosiasi dagang dengan Uni Emirat Arab (UEA), yang selama ini jadi tujuan ekspor otomotif Indonesia, baru diluncurkan. Akankah berdampak ke kinerja PT Astra International…
Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi optimistis I-AUE CEPA itu dapat mendongkrak nilai dagang dua negara hingga lima kali lipat dari realisasi tahun lalu.
Menyitir data Badan Pusat Statistik (BPS) yang diolah otoritas perdagangan, nilai perniagaan Indonesia dan UEA per semester I/2021 mencapai US$1,86 miliar.