Ekonom Universitas Atma Jaya Agustinus Prasetyantoko mengungkapkan mata uang tunggal di Asean kemungkinan besar tidak menjadi target dan besar kemungkinan tidka akan ada,…
Volatilitas nilai tukar euro sempat terangkat ke level tertinggi dalam setahun dan obligasi naik ke level tertinggi dalam dua bulan sebelum Bank Sentral Eropa (ECB) melaporkan…
Euro anjlok ke level terendah dalam sepekan pada penutupan pasar pekan ini. Hal itu terjadi seiring bank-bank besar memprediksi ECB bakal memangkas suku bunganya pada pertemuan…
Euro melemah tehadap sebagian besar dari 16 mata uang utama, setelah Presiden Bank Sentral Eropa Mario Draghi mengatakan Eropa membutuhkan stimulus moneter lebih lanjut.
Perusahaan migas terbesar di Rusia Gazprom Neft menyatakan bahwa sanksi yang dijatuhkan oleh negara-negara Barat tidak akan berpengaruh terhadap bisnis mereka
Samuel Sekuritas Indonesia mengemukakan mata uang euro masih tertekan. Ekonom Samuel Sekuritas Indonesia Rangga Cipta mengatakan data ekonomi Amerika Serikat membaik sehingga…
Kurs euro turun tajam terhadap dolar AS untuk hari kedua pada Jumat (Sabtu, 2/11/2013, pagi WIB), di tengah meningkatnya spekulasi bahwa Bank Sentral Eropa bisa bergerak…
Bisnis.com, WASHINGTON - Dana Moneter Internasional (IMF) mengatakan zona euro dapat kehilangan kendali atas anggaran dan cadangan devisa mereka sebagai ganti program asuransi…
SINGAPURA - Uni Eropa dan Singapura telah menyelesaikan detail kesepakatan perdagangan bebas (free trade agreement/FTA), yang digadang-gadang sebagai salah satu pakta bilateral…
LONDON - Inggris dinilai akan mencederai posisinya di mata dunia dan kehilangan peluang kerja sama perdagangan lebih besar jika tetap mengacuhkan Uni Eropa dan bersikeras…
Bisnis.com, JAKARTA - Bursa Eropa hari ini, Jumat (13/9/2013), ditutup menguat karena investor merespons positif data makro ekonomi dan perkembangan krisis Suriah.
Bisnis.com, LONDON - Di tengah euforia Tokyo berhasil menjadi tuan rumah Olimpiade 2020, yen Jepang malah jatuh terhadap dolar dan euro pada Senin (9/9/2013).
MADRID - Sektor ekspor menjadi tulang punggung zona euro dalam kenaikan pertumbuhan ekonomi kuartal II/2013, setelah blok mata uang tunggal itu resmi keluar dari resesi…
Bisnis.com, JAKARTA—Keberhasilan perekonomian zona euro untuk bangkit dari resesi terlama sepanjang sejarahnya belum tentu membantu memperkuat pertumbuhan Indonesia dengan…