Identifikasi umum sementara dari pihak RS Bhayangkara Tk I R Said Sukanto (RS Polri Kramat Jati) menyatakan bahwa kebanyakan korban Lion Air JT610 tidak mengalami luka bakar.
Kapal Penjaga Laut dan Pantai (KPLP) Tanjung Priok , KNP 356 menurunkan dua kantong berwarna hitam yang merupakan hasil kegiatan evakuasi korban Pesawat Lion Air Boeing 737…
Alfiani Hidayatul Solikah, pramugari Pesawat Lion Air JT 610 rute Jakarta-Pangkal Pinang, yang jatuh di Perairan Tanjung Karawang, Jabar, sempat pamit ke ibunya untuk terbang…
Komite Nasional Keselamatan Transportasi memastikan di dalam pesawat Lion Air JT-610 yang jatuh di Tanjung Karawang pada Senin (29/10/2018) tidak ada barang berkategori berbahaya…
Komite Nasional Keselamatan Transportasi belum bisa memastikan berapa lama investigasi yang akan dilakukan terkait kecelakaan pesawat Lion Air JT-610 di Tanjung Karawang…
Badan SAR Nasional (Basarnas) menyebut dua negara asing telah menawarkan untuk membantu proses pencarian bangkai pesawat Lion Air JT610 bernomor registrasi PK-LQP, yang mengalami…
Kementerian Komunikasi dan Informatika mengidentifikasi 3 informasi palsu atau hoaks yang beredar setelah insiden jatuhnya pesawat Lion Air JT 610 di Perairan Karawang.
Mabes Polri mengancam akan mempidanakan masyarakat yang ikut menyebarkan informasi palsu atau hoaks di media sosial maupun whatsapp grup mengenai jatuhnya pesawat Lion Air…
Presiden Joko Widodo berencana meninjau proses evakuasi korban kecelakaan pesawat Lion Air JT 610 di Tanjung Priok, Jakarta Utara, Jakarta, Selasa (30/10/2018) sore.
Tim Bidang Kedokteran dan Kesehatan Polda Daerah Istimewa Yogyakarta telah mengambil sampel DNA keluarga Herjuno Darpito, korban kecelakaan pesawat Lion Air JT 610 asal Playen,…
PT Pelabuhan Indonesia II (Persero) mendirikan posko Pusat Informasi IPC di Dermaga ex. JICT 2 Pelabuhan Tanjung Priok sejak Senin (29/10/2018) untuk mendukung upaya evakuasi…
Pencarian korban dan bangkai pesawat Lion Air JT601 berlangsung di Pengairan Karawang. Pada hari pertama pencarian, hingga siang, Badan SAR Nasional kembali mengevakuasi…
Sebelum dan setelah pesawat mencapai landasan pacu, maskapai penerbangan selalu mengingatkan penumpang agar membuka penutup jendela, menegakkan sandaran kursi, dan melipat…