Pada laman resmi royal.uk, pihak kerajaan mengatakan bila dekan windsor akan memimpin prosesi pemakaman dan uskup agung Canterbury akan mengucapkan berkat.
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta masih terus berupaya untuk menyediakan tempat pemakaman bagi jenazah Covid-19 di tengah meningkatnya kasus positif sebulan terakhir.
Foto dan video yang berisi ribuan warga menghadiri pemakaman Habib Hasan Assegaf beredar di media sosial. Bakal ditindak karena melanggar protokol Covid-19?
Pemprov DKI telah memberlakukan sejumlah kriteria terhadap jenazah Covid-19 yang akan dimakamkan di luar TPU Pondok Ranggon, Jakarta Timur atau TPU Tegal Alur, Jakarta Barat.
Lahan di blok pemakaman khusus jenazah Covid-19 muslim di TPU Pondok Ranggon sudah penuh, sedangkan di blok makam jenazah Covid-19 non-muslim menyisakan 30 liang lahat.
Selain tenaga medis, sejumlah 'pahlawan' lain juga patut diberikan apresiasi tinggi. Salah satunya petugas pemakaman jenazah Covid-19. Mereka sehari-hari bertugas menyiapkan…
Melihat kerja keras petugas pemakaman, Anies berpesan agar warga DKI Jakarta menjaga kesehatan guna terhindar dari Covid-19. Dia pun mengingatkan warganya agar berdiam di…
Hakim menilai terdakwa telah terbukti secara sah dan meyakinkan melakukan tindak pidana menghalangi pelaksanaan penanggulangan wabah sebagaimana diatur dalam undang-undang.