Aliansi Jurnalis Independen (AJI) bekerjasama dengan media, komunitas jurnalis lokal, dan Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) di 23 kota menyelenggarakan training cek fakta…
Komite Keselamatan Jurnalis mendorong Kemenlu aktif untuk melakukan pendampingan dan perlindungan kepada Veby Indah sebagai Warga Negara Indonesia (WNI) serta mendesak Kepolisian…
Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Indonesia menuntut agar aparat kepolisian, khususnya Polda Metro Jaya membebaskan Dandhy Dwi Laksono dari segala tuntutan serta berhenti…
Jurnalis Hitam Jakarta menggelar aksi unjuk rasa di depan Istana Merdeka, Jakarta, Kamis malam (26/9), memprotes praktik kekerasan polisi terhadap wartawan saat meliput aksi…
Voice of America (VOA) menggelar VOA Affiliates Conference 2019 yang mengambil tema " Kebebasan Pers di Era Digital." Sebanyak 180 utusan media dari berbagai platform mengikuti…
Bisnis, JAKARTA — Kode etik jurnalistik kerap diabaikan oleh jurnalis dalam pemberitaan, khsusunya terkait dengan konflik. Padahal, kode etik menjadi landasan untuk menghasilkan…
Dewan Pers mengingatkan jurnalis agar berhati-hati dalam menulis berita tentang Papua dan memastikan informasi serta sumber yang terpercaya. Hal itu diperlukan untuk membangun…
Aktris dan jurnalis Marissa Anita sejak beberapa tahun belakangan ini menutup semua akun media sosial yang dimilikinya agar bisa fokus melakukan hal-hal yang dicintainya.
Aliansi Jurnalis Independen (AJI) mencatatkan 20 jurnalis baik tv, daring maupun radio menjadi korban kekerasan pada aksi demo 22 Mei 2019 lalu di beberapa titik di wilayah…
Sejumlah jurnalis yang tergabung dalam Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Indonesia, AJI Jakarta, Federasi Serikat Pekerja Indonesia (FSPI) dan lainnya melakukan orasi dan…
Bisnis.com, PEKANBARU -- Serikat Pekerja Media dan Industri Kreatif untuk Demokrasi (SINDIKASI) menyatakan pemerintah harus memastikan perusahaan membayar upah lembur wartawan…
Akurasi jurnalis dalam memberitakan bencana alam yang terjadi pada suatu wilayah akan sangat membantu mengurangi dampak bencana tersebut pada sektor pariwisata.
Di balik pembunuhan seorang jurnalis terkait berita, selalu ada tangan “orang kuat” yang membuat pengungkapan dan tuntutan keadilan sulit diraih. Pengungkapan kasus Prabangsa…